Pengertian akhlak menurut bahasa dan istilah
"Pengertian akhlak menurut bahasa dan istilah"-Assalamu Alaikum Wr. Wb.
A. Pengertian akhlak menurut bahasa
Menurut bahasa, akhlak berasal dari kata khuluqun atau khulqun. Khuluqun artinya budi, yaitu sesuatu yang tersimpan dalam hati, sangat halus, sulit diketahui orang lain, namun memiliki kekuatan yang sangat besar terhadap tingkah laku perbuatan manusia. Khulqun artinya perbuatan-perbuatan lahir.
B. Pengertian akhlak menurut istilah
Menurut istilah, akhlak artinya tingkah laku lahiriah yang diperbuat oleh seseorang secara spontan sebagai manifestasi atau pencerminan, refleksi dari jiwa atau batin atau hati seseorang.
(sumber: Modul Pendidikan Agama Islam Kelas X, HTS)
(sumber: Modul Pendidikan Agama Islam Kelas X, HTS)
Terima kasih telah berkunjung ke tulisan saya yang berjudul "Pengertian akhlak menurut bahasa dan istilah"
0 Response to "Pengertian akhlak menurut bahasa dan istilah"
Posting Komentar